Minggu, 02 Desember 2018

Penyebab Sesak Nafas Pada Ibu Hamil, Wajib Diketahui

Penyebab Sesak Nafas Pada Ibu Hamil, Wajib Diketahui

Penyebab Sesak Nafas Pada Ibu Hamil - Artikel ini akan menginformasikan mengenai deretan penyebab sesak nafas yang sering dialami oleh ibu hamil. Mari simak baik baik.

Penyebab Sesak Nafas

Penyebab Sesak Nafas Pada Ibu Hamil, Wajib Diketahui
Sesak nafas adalah gangguan kesehatan yang terjadi ketika nafas mengalami gangguan seperti nafas yang menjadi tidak nafas atau bahkan sulit nafas.

Dan kebanyakan wanita hamil yang mengalami sesak nafas seringkali menderita karena rasa sesak ketika nafas membuat aktivitas menjadi terganggu.

Jangankan melakukan aktivitas berat, melakukan aktivitas ringan saja akan sangat berat bagi ibu hamil yang tengah mengalami sesak nafas.

Kondisi tersebut tentunya harus menjadi motivasi bagi ibu hamil untuk bisa menghindarkan diri dari serangan sesak nafas.

Terjadinya sesak nafas saat hamil, kemungkinan besar disebabkan oleh :

  • Gagal jantung
  • Hernia hiatal
  • Kelebihan cairan di jantung
  • Keracunan  karbon monoksida
  • Asma
  • Pneumonia
  • Pneumotoraks
  • Emboli paru
  • Tekanan darah rendah atau hipotensi
Bukan hanya karena gangguan kesehatan saja, beberapa pemicu yang bisa mengakibatkan ibu hamil mengalami sesak nafas adalah :

  • Asap rokok
  • Minuman berahkohol
  • Stres
  • Kelelahan
  • Makanan tidak sehat
  • Efek samping obat
  • Obesitas
  • Faktor lingkungan
Pada intinya, ibu hamil yang tidak mau mengalami sesak nafas sangat dianjurkan untuk tidak melakukan apa saja kebiasaan buruk yang berpotensi menyebabkan sesak nafas.

Beberapa penyebab sesak nafas jangka panjang ( kronis ) yang harus anda ketahui segera :

  • Gagal jantung
  • Penyakit PPOK
  • Asma
  • Kelebihan berat badan ( obesitas )
  • Penyakit paru interstisial

Pencegahan Sesak Nafas Pada Ibu Hamil

  • Tidur yang cukup
  • Olahraga
  • Kendalikan stres
  • Jangan minum sembarangan obat
  • Jaga berat badan
  • Menjaga kebersihan
  • Rutin cek kesehatan ke dokter
  • Jangan melakuakn kegiatan terlalu berat
  • Konsumsi makanan sehat
  • Jauhi asap rokok
  • Jangan minum alkohol
Sadari dari sekarang bahwa menghirup udara bersih di pagi hari sangat efektif untuk mencegah terjadinya gangguan pada saluran nafas termasuk bisa menyebabkan terjadinya sesak nafas.

Terima kasih sudah meluangkan sedikit waktu anda, semoga artikel ini bisa bermanfaat.

5 komentar:

  1. Alhamdulillah....waktu saya hamil ngga pernah merasakan sesak napas, hingga meskipun saya teh udah paham banget soal ssak napas ketika sdang hamil...saya mah nyantey aja kaya di pantey

    BalasHapus
  2. Begitu kiranya,Mang.. klo saya kurang tidur, kurang olahraga dan suka merokok...waduh utnung saya bukan ibu ibu yang lagi hamil. Tetapi benar sebagai suami juga harus memperhatikan hal hal tersebut seperti diatas contoh kecil kurangi merokok dekat isteri

    BalasHapus
  3. Sesak nafas seperti ini ternyata bisa memakan korban, saya kira ya hanya biasa saja, ternyata bisa berakibat fatal juga. Kasus kemtian artis saat hamil baru2 ini jadi contohnya

    BalasHapus
  4. Kasihan ya kak ibu hami bener bener perjuangan banget agar bisa melahirkan dan punya anak yang baik, jasa mu luar biasa

    BalasHapus